Info tentang Android ya droidmini

Espier Launcher ( iphone on android )

· · 2 komentar

Assalamu’alaikum… Alhamdulillah hari ini droidmini.blogspot.com bisa posting lagi, kali ini saya mau coba bahas sebuah launcher yang menurut saya lumayan ajib… hehe




sebenernya udah lama cari-cari launcher ini, tapi gak ketemu-ketemu dan alhamdulillah ketemu sekitar sebulan yang lalu dan baru sekarang posting disini. Ya, Espier launcher yang sangat mirip dengan tampilan Iphone, bagi yang ngidam iphone tapi gak kebeli karena budget yang tidak cocok dengan dompet seperti saya ini.. hehe

Kelebihan Espier launcher :
- Tampilan udah sangat mirip dengan iphone
- Lebih simple karena gak perlu masuk ke menu alias menunya udah ada di home screen
- Bisa lock-unlock dengan password atau pattern aplikasi-aplikasi yang ada di hp kita, jadi gak sembarang orang bisa buka aplikasi yang ada dalam hp. Caranya: tekan tombol kiri ( kiri tombol home ) -> Preferences -> Application Access -> kemudian lihat pojok kanan bawah ada tulisan off, klik aja untuk mengaktifkan dan masukkan password atau pattern sesuka agan. Setelah itu pilih aja aplikasi apa aja untuk di lock…



Untuk .apk nya download disini Gan

Sekian dari droidmini.blogspot.com, mudah-mudahan bermanfaat buat semua pembaca.

2 komentar:

  1. Tidak terdapat di google play?
    Kalau saya menggunakan ex launcher.. ex launcheer jg bisa tema yang macam2
    Tapi ga salah kalo pingin nyoba yang espier
    ●๋•ηι¢є ιηƒσ●๋

    BalasHapus
    Balasan
    1. Silahkan di coba espiernya, saya juga sudah pernah coba ex launcher tapi menurut saya yang paling mendekati iphone ya espier ini.. :)

      Hapus